info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 15 Dawai dan Pipa Organa

Pembahasan soal no. 71
UMPTN 1998 Rayon C kode 52
Dawai sepanjang 1 m diberi tegangan 100 N. Pada saat dawai digetarkan dengan frekuensi 500 Hz, di sepanjang dawai terbentuk 10 perut. Massa dawai tersebut adalah …
Pembahasan soal no. 72
UMPTN 1994 Rayon C
Sepotong dawai yang panjangnya 80 cm dan massanya 16 gram dijepit kedua ujunngnya dan terentang tegang dengan tegangan 800 N. Frekuensi nada atas kesatu yang dihasilkan adalah …
Pembahasan soal no. 73
Sepotong dawai yang panjangnya 80 cm dan massanya 16 gram dijepit kedua ujungnya dan terentang tegang dengan tegangan 800 N. Frekuensi nada dasar yang dihasilkan adalah …
Pembahasan soal no. 74
UMPTN 1995 Rayon B
Dawai piano yang panjangnya 0,5 m dan massanya 10-2 kg ditegangkan 200 N, maka frekuensi nada dasar piano adalah …
Pembahasan soal no. 75
UMPTN 1994 Rayon A
Sepotong dawai menghasilkan nada dasar f. Bila dipendekkan 8 cm tanpa mengubah tegangan, dihasilkan frekuensi 1,25f. Jika dawai dipendekkan 2 cm lagi, maka frekuensi yang dihasilkan adalah …
A. 2f
B. 1,5f
C. 1,33f
D. 1,25f
E. f
Jawab : C
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM