info penting materi dan soal-soal fisika

chapter 06 Kinematika SNMPTN

Pembahasan soal no. 26
SPMB 2003 Regional II kode 120
Besar kecepatan partikel yang mengalami perlambatan konstan ternyata berubah dari 30 m/s menjadi 15 m/s setelah menempuh jarak sejauh 75m. Partikel tersebut berhenti setelah jarak sejauh …
A. 15 meter
B. 20 meter
C. 25 meter
D. 30 meter
E. 50 meter
Jawab : C
Pembahasan soal no. 27
UM UGM 2003 kode 322
Sebuah mobil balap direm dengan berhenti perlambatan konstan dari kelajuan 25 m/s dalam jarak 40 m. Jarak total (dalam meter) yang telah ditempuh oleh mobil tersebut sampai akhirnya adalah …
A. 40 meter
B. 62,5 meter
C. 85 meter
D. 107,5 meter
E. 130 meter
Jawab : B  (Diketahui : perhatikan skema !)
Pembahasan soal no. 28
UM UGM 2004 kode 111 nomor 2
Dua buah benda masing-masing  dan  bergerak sepanjang sumbu x dan kecepatan kedua benda terhadap waktu diberikan oleh gambar di bawah ini. Dari grafik tersebut dapat diketahui bahwa …
Pembahasan soal no. 29
Ganesa Operation
Dari grafik berikut, ditunjukkan hubungan antara kecepatan (v m/s) terhadap waktu t (s) dari benda m1 dan m2. Pernyataan yang sesuai untuk kedua benda tersebut jika pada kedua benda bekerja gaya yang sama besar ….
Pembahasan soal no. 30
Ganesa Operation
Sebuah benda ditempatkan pada bidang miring licin dengan sudut kemiringan 300. Jika waktu yang dibutuhkan oleh benda untuk menempuh bidang miring adalah 2 detik, ini berarti panjang lintasan benda pada bidang miring … (g = 10 m/s2)
A. 4 meter
B. 5 meter
C. 8 meter
D. 10 meter
E. 20 meter
Jawab : D
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM