info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 44 Kinematika

untuk soal-soal essay
Pembahasan soal no 207
Sebuah partikel berpindah dari titik P(2,4) ke titik Q(10,8), tentukan :
A. vector perpindahannya dalam vector satuan
B. besarnya perpindahan
C. harga tangent sudut antara arah perpindahan terhadap sumbu X positif
Pembahasan soal no 208
Sebuah benda mememiliki percepatan a = (2i+3j) m/s2. Jika kecepatan awal benda v = (4i+3j) m/s, tentukan vector kecepatan benda pada saat t = 2 sekon !
Pembahasan soal no 209
Sebuah benda massanya 2 kg bergerak dengan kecepatan v = 2t2 m/s dimana t dalam sekon. Hitunglah besarnya gaya yang bekerja pada saat t = 1 sekon !
Pembahasan soal no 210
Sebuah partikel bergerak sepanjang sumbu x dengan persamaan x = 12t2  dimana x dalam meter dan t dalam sekon. Hitunglah percepatan rata-rata partikel antara    t = 1 sekon dan t=3 sekon !
Pembahasan soal no 211
Titik materi bergerak memenuhi persamaan y = t3+2t2-10t+5 meter,
tentukan :
A. kecepatan terhadap waktu
B. percepatan terhadap waktu
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM