info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 41 Kinematika

Pembahasan soal no 191
Sebuah gaya bekerja pada partikel sehingga momentum partikel berubah menurut persamaan p=3t2+4t, dimana semua besaran menggunakan satuan dasar SI. Besarnya F pada saat t = 10s, adalah …
Pembahasan soal no 192
Sebuah benda massanya 2 kg bergerak menurut persamaan r=2t3i  dimana r dalam meter dan t dalam sekon, gaya yang bekerja pada benda adalah …
Pembahasan soal no 193
Sebuah benda bergerak dengan kecepatan mula-mula 5m/s pada arah sumbu x. Benda tersebut dalam perjalanannya mendapatkan gaya searah dengan kecepatan mula-mula yang besarnya F=(6t2-4)N. Jika massa benda tersebut 2 kg, keceptan benda saat bergerak selama 5 sekon adalah …
Pembahasan soal no 194
Benda massanya 1 kg bergerak dengan persamaan posisi r=(4t2-2t)i+(3t2-5)j, satuan dalam SI. Besar gaya yang bekerja pada benda adalah ….
Pembahasan soal no 195
Sebuah benda bermassa 10 kg dipengaruhi oleh sebuah gaya F=(120t+40) Newton bergerak sepanjang garis lurus. Pada saat t = 0 kecepatan benda 6 m/s. Kecepatan benda pada saat t=2s adalah …
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM