info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 03 Induksi Magnet SNMPTN

Pembahasan soal no. 11
UMPTN 1996 Rayon B kode 52
Dua kawat panjang a dan b diletakkan sejajar pada jarak 8cm satu sama lain (lihat pada gambar). Tiap kawat dialiri arus 20A. Jika µ0 = 4Ï€x10-7 T.m/A, maka induksi magnet di titik P yang terletak di antara kedua kawat pada jarak 2cm dari kawat a adalah …
Pembahasan soal no. 12
UMPTN 1992 Rayon C
Kawat persegi panjang PQRS berarus listrik I, berada dalam medan magnetic B, yang tegak lurus bidang gambar menjauhi pengamat. Jika arah arus adalah PQRSP, maka
Pembahasan soal no. 13
UMPTN 1993 Rayon C
Arus listrik mengalir sepanjang kawat listrik tegangan tinggi dari selatan ke utara. Arah medan magnetic yang diakibatkan arus listrik di atas kawat tersebut adalah …
Pembahasan soal no. 14
UMPTN 1990 Rayon B
Sebuah electron bergerak dengan kecepatan v dalam medan magnet yang induksi magnetikya B. Jika v adalah dalam bidang xy membentuk sudut 600 dengan sumbu x dan B sejajar dengan sumbu y, maka lintasan electron terbentuk …
A. garis lurus sejajar sumbu y
B. garis lurus sejajar sumbu x
C. lingkaran sejajar sumbu y
D. lingkaran sejajar sumbu x
E. spiral dengan sumbunya sejajar sumbu y
Jawab : E
Pembahasan soal no. 15
UMPTN 1990 Rayon B
Sebuah electron bergerak searah dengan sumbu y positif dan masuk ke dalam medan magnetic homogen sehingga menjalani gerak melingkar seperti pada gambar. Ini menunjukkan bahwa medan magnetic searah dengan sumbu …
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM