info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 01 Induksi Magnet SNMPTN

Pembahasan soal no. 01
UMPTN Rayon C
Sebuah partikel yang bermassa m dan bermuatan listrik q bergerak melingkar dengan kelajuan v dalam medan magnet homogen yang kuat medannya B, maka
Jawab : 1,2,3 dan 4(E)
Pembahasan soal no. 02
SPMB 2002 Regional I kode 121
Sebuah partikel bermassa m, bermuatan (+q), kelajuannya v, ditembakkan tegak lurus pada medan listrik serba sama B seperti pada gambar. Didalam medan megnetik ini :
Jawab : 1,2 dan 3 (A)
Pembahasan soal no. 03
UMPTN 2001 Rayon A kode 251
Suatu kawat penghantar lurus panjang yang dialiri arus listrik I = 4A terletak diruang hampa. Sebuah electron bergerak lurus sejajar dengan kawat dan berlawanan arah dengan arah arus, dengan kelajuan 5x104 m/s. Bila jarak electron dari kawat 16mm, maka gaya magnetic yang dialami electron besarnya
Pembahasan soal no. 04
UMPTN 1999 Rayon C kode 25
Sebuah loop arus berbentuk lingkaran berjari-jari r dialiri arus I yang menimbulkan medan induksi (imbas) magnetic B di pusatnya P seperti pada gambar. Besar dan arah B tersebut adalah …
Pembahasan soal no. 05
UMPTN 1998 Rayon B kode 25
Sebuah zarah bermuatan listrik positif bergerak dengan kecepatan sebesar 2x105 m/s searah sumbu x positif di dalam ruang yang mengandung medan listrik dan medan magnetic tetapi tidak berpengaruh terhadap gerakan ini. Jika kuat medan listrik 8x104 N/C searah dengan sumbu z positif , maka besar dan arah induksi magnetic adalah …

Berikut keseluruhan chapter materi Magnet yang disertai SNMPTN, selamat belajar semoga sukses !


Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM