info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 07 Induksi Elektromagnetik

Pembahasan soal no. 31
UMPTN 1994 Rayon C kode 23
Bila sebuah trafo mempunyai perbandingan lilitan primer dan sekunder 4 : 5 dan perbandingan arus primer dan sekunder 5 : 3, maka trafo mempunyai efidiensi ..
Pembahasan soal no. 32
Sebuah transformator dihubungkan dengan sumber listrik bertegangan 200Vac. Transformator digunakan untuk menjalankan alat listrik dengan tegangan 12Vac. Dan memiliki efisiensi 90%. Agar alat listrik bekerja normal sumber listrik harus mengeluarkan arus 2,5A. Daya alat tersebut adalah …
Pembahasan soal no. 33
Sebuah transformator step up mempunyai kumparan primer dengan 100 lilitan dan kumparan sekunder 5000 lilitan. Jika tegangan primernya 110 volt maka besar tegangan sekunder adalah …
Pembahasan soal no. 34
Sebuah transformator step-up memiliki 80 lilitan pada kumparan primer dan 1200 lilitan pada kumparan sekunder. Jika kumparan primer diberi arus bolak balik bertegangan 120 volt, maka tegangan pada kumparan sekunder …
Pembahasan soal no. 35
Sebuah tranformator tegangan primernya 240 volt dan tegangan sekunder 12 volt, kuat arus primer 500 mA. Maka kuat arus sekundernya adalah …
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM