info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 11 Teori Kuantum SNMPTN

Pembahasan soal no. 51
Sipenmaru 1985
Berkas electron berkecepatan 1,1x106 m/s, jika massa electron dan konstanta Planck masing-masing 9,0x10-31 kg  dan 6,6x10-34 Js, maka panjang gelombang berkas electron tersebut adalah …
A. 8,2 x10-10 m
B. 6,9 x10-10 m
C. 5,2 x10-10 m
D. 5,2 x10-10 m
E. 4,8 x10-10 m
Jawab : B
Pembahasan soal no. 52
Sipenmaru 1985
Sebuah partilel yang mempunyai massa m bergerak dengan kecepatan v. Jika tetapan planck h, maka panjang gelombang partikel ialah …
Pembahasan soal no. 53
Sipenmaru 1985
Peristiwa fotolistrik menunjukkan bahwa …
1.    energi fotoelektron tak tergantung pada intensitas cahaya
2.    sel fotolistrik menghasilkan arus bila disinari cahaya manapun
3.    energi fotoelektron tergantung pada frekuensi cahaya
yang menyinari sel fotolistrik
4.    sel fotolistrik banyak menghasilkan cahaya putih
Pernyataan yang benar adalah
A. 1,2 dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 4 saja
E. 1,2,3 dan 4
Jawab : 1 dan 3 benar (B)
Energi kinetic electron tergantung pada frekuensi
cahaya bukan intensitas cahaya (pernyataan 1 benar)
Syarat terjadinya efekfotolistrik adalah energi cahaya
lebih besar dari atau sama dengan energi foton
(fungsi kerja) (pernyataan 2 salah)
(Pernyataan 3 benar) lihat pernyataan 1
dan (pernyataan 4 salah)
Pembahasan soal no. 54
Sipenmaru 1984
Menurut teori kuantum berkas cahaya terdiri atas foton. Intensitas berkas cahaya adalah …
A. berbanding lurus dengan energi foton
B. berbanding lurus dengan akar energi foton
C. berbanding lurus dengan banyaknya foton
D. berbanding lurus dengan kuadrat banyaknya foton
E. tidak tergantung pada energi dan banyaknya foton
Jawab : C(Intensitas foton berbanding lurus dengan jumlah foton)
Berikut keseluruhan pembahasan soal materi Teori Atom, Relativitas, Kuantum, Inti Atom dan Radioaktivitas disertai soal-soal terkait pada SNMPTN Fisika:

Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM