info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 21 Teori Kuantum

Pembahasan soal no. 101
UMPTN 1997 Rayon B kode 58
Hasil percobaan fotolistrik yang tak dapat dijelaskan dengan fisika klasik adalah
1. electron keluar dari katoda yang disinari cahaya
2. tidak keluarnya electron dari katoda yang terbuat dari logam bahan tertntu bila disinari cahaya merah
3. makin tinggi intensitas cahya, makin banyak electron yang keluar dari katoda
4. electron segera keluar dari katoda dari disinari cahaya meskipun intensitasnya kecil
Pernyataan yang benar adalah
A. 1,2 dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dasn 4
D. 4 saja
E. 1,2,3 dan 4
Jawab : 2 dan 4 (benar)[C]
Ada 4 sifat utama peristiwa efek fotolistrik yang tidak dapat diterangkan oleh teori gelombang (fisika klasik), yaitu :
1. efek fotolistrik tidak terjadi jika frekuensi cahaya yang digunakan lebih kecil dari frekuensi ambang
2. energi kinetic foto electron yang dikeluarkan hanya bergantung pada frekuensi cahaya f dan fungsi kerja dan tidak tergantung pada intensitas cahaya
3. energi kinetic menghasilkan fotoelektron bertambah jika frekuensi cahaya yang digunakan diperbesar
4. electron-elektron dibebaskan dari permukaan logam hampir tidak ada selang waktu walaupun intensitas cahaya rendah
Pembahasan soal no. 102
SPMB 2004 kode 650 (15)
Apabila cahaya ultraungu menyinari potassium, electron akan terpancar dari permukaan logam tersebut. Dalam peristiwa ini
1. semua electron yang terpancar mempunyai energi sama dengan energi partikel cahaya
2. energi partikel cahaya sebanding dengan frekuensi cahaya
3. peristiwa ini berlaku untuk semua warna cahaya
4. energi kinetic maksimum electron yang terpancar lebih kecil dari energi partikel cahya
Pernyataan yang benar adalah
Pembahasan soal no. 103
Ganesa Operation
Sebuah logam tepat akan melepaskan electron (fotoelektron) apabila dikenai sinar dengan panjang gelombang λ. Bila sinar yang digunakan mengenai logam tersebut mempunyai panjang gelombang λ/2, maka energi kinetic maksimum fotoelektron adalah E. Tentukan energi kinetic maksimum fotoelektron bila sinar yang digunakan mempunyai panjang gelombang λ/3 adalah …
Pembahasan soal no. 104
UMPTN 2001 Rayon A/B/C kode 251/150/352
Suatu permukaan lempeng logam tertentu disinari dengan sinar monokromatis. Percobaan ini diulang dengan panjang gelombang cahaya yang berbeda. Ternyata tidak ada electron yang keluar jika lempeng disinari dengan panjang gelombang diatas 500nm. Dengan menggunakan panjang gelombang tertentu λ, ternyata dibutuhkan tegangan 3,1 volt untuk menghentikan arus fotolistrik yang terpancar dari lempeng. Panjang gelombang λ tersebut adalah …
Pembahasan soal no. 105
Cahaya dengan frekuensi diarahkan pada keping logam yang mempunyai frekuensi ambang 4,5x1014 Hz. Bila konstanta Planck = 6,6x10-34 Js, maka besarnya energi adalah …
Berikut keseluruhan pembahasan soal materi Teori Atom, Relativitas, Kuantum, Inti Atom dan Radioaktivitas disertai soal-soal terkait pada SNMPTN Fisika:

Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM