info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 25 Energi Getaran

Pembahasan soal no. 121
Sebuah pertikel bermassa m melakukan gerak harmonis sederhana dengan frekuensi 100Hz dan amplitude 8cm. Pada saat sudut fasenya 30 energi potensialnya 32 joule. Dengan menganggap Ï€2 = 10, maka massa m = …
Pembahasan soal no. 122
Sebuah benda yang melakukan gerak harmonis sederhana dengan amplitude 1 cm memiliki energi total 6,26x10-3 J. Jika amplitudonya diubah menjadi 2 cm, energi total gerak tersebut menjadi …
Pembahasan soal no. 123
UMPTN 1990 Rayon A
Untuk benda yang mengalami getaran harmonis, maka pada …
A. simpangan maksimum kecepatan dan percepatannya maksimum
B. simpangan maksimum kecepatan dan percepatannya minimum
C. simpangan maksimum kecepatannya maksimum dan percepatan nol
D. simpangan maksmum kecepatannya nol dan percepatannya maksimum
E. simpangan maksimum energinya maksimum
Jawab : D
Pembahasan soal no. 124
UMPTN 1990 Rayon B
Pada benda yang mengalami getaran harmonis, jumlah energi kinetic dan energi potensialnya adalah …
Pembahasan soal no. 125
UMPTN 1994 Rayon A kode 22
Sebuah benda diikat pada ujung suatu pegas dan digetarkan harmonis dengan amplitude A. Konstanta pegas k. Pada saat simpangan benda 0,5A, maka energi kinetic benda sebesar …
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM