info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 06 Getaran

Pembahasan soal no. 26
Sebuah partikel bergerak harmonis dengan periode 6 detik dengan amplitude 10cm. Kelajuan partikel pada saat berada 5 cm dari titik setimbangnya adalah
Pembahasan soal no. 27
Sebuah benda melakukan gerak gerak harmonis dengan periode 6s dan amplitude 10 cm. Kelajuan partikel pada saat berada 5 cm dari titik seimbang adalah …
Pembahasan soal no. 28
Jika sebuah getaran harmonis memiliki frekuensi f dan amplitude A, maka kecepatan benda dititik seimbang adalah …
Pembahasan soal no. 29
Setiap benda yang melakukan gerak harmonis akan berlaku …
A. pada saat simpangan maksimum energinya maksimum
B. pada saat simpangan nol energinya maksimum
C. pada saat simpangan maksimum energi kinetiknya maksimum
C. pada saat percepatan nol kecepatannya maksimum
D. pada saat energi potensial nol kecepatannya nol
Jawab : A
Pembahasan soal no. 30
Sebuah partikel bergetar harmonis denga  persamaan y = 4 sin 10t, jika y dalam cm dan t dalam sekon. Maka berturut-turut simpangan maksimum dan kecepatan maksimumnya adalah …
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM