info penting materi dan soal-soal fisika

Chapter 04 Suhu dan Kalor

Pembahasan soal no. 16
Sebuah balok besi yang massanya 1,0 kg dipanaskan dari suhu 14oC sampai 30oC. Ternyata, energi yang diperlukan sama dengan 7200 J. Besar kalor jenis besi tersebut adalah  ….
Pembahasan soal no. 17
Untuk menaikkan suhu suatu zat dari 0oC dan 30oC diperlukan kalor sebanyak 2,25x104 J bila kalor jenis 600 J/Kg.K. Massa zat tersebut adalah …
Pembahasan soal no. 18
Air sebanyak 200 gram pada suhu 250C diberikan kalor dengan cara pemanasan sebesar 1000 kalori. Bila kalor jenis 1 kal/g0C, maka suhu air menjadi …
Pembahasan soal no. 19
Sejumlah es berada pada titik leburnya massanya 1 kg dengan kalor leburnya 80 kal/gram. Bila es tersebut diberi kalor 40.000 kal dan tidak ada kalor yang keluar sistim, maka keadaan es tersebut :
Pembahasan soal no. 20
Jumlah kalor yang diperlukan untuk menaikkan suhu 1 kg besi ( kalor jenis besi = 4,7x102 J/kg0K) dari 200K menjadi 1000K adalah …
Share:

No comments:

Post a Comment

VIDEO UPDATE

Kerinci, Jambi Indonesia

Waktu di Kerinci:

Popular Posts

Blog Archive

PERANGKAT-BAHAN AJAR+VIDEO KBM