Pembahasan soal no. 70
Dua pegas yang konstantanya
masing-masing 100N/m dan 200N/m disusun seri dan digantungkan vertical kemudian
diberi beban seberat w, maka :
1. bila w=15N
pegas meregang sepanjang 3 cm
2. bila w=20N
Ep elastis pegas 133,3 joule
3. modulus
elastisitas pegas 150 N/m
4. konstanta
gabungan sistim pegas itu 66,67 N/m
Pernyataan yang benar adalah
Pembahasan soal no. 71
Beban bermassa 500 gram digantung
pada ujung pegas sehingga bertambah panjang 2 cm, bila g=10 m/s2,
maka :
1. Untuk
menambah panjang pegas 6 cm diperlukan gaya 30 N
2. Pegas
mempunyai konstanta 250 N/m
3. untuk
meregangkan pegas 1 cm energi potensialnya 5 joule
4. pada
regangan pegas 2 cm energi potensialnya 0,05 joule
Pernyataan yang benar adalah
Pembahasan soal no. 72
Sebuah pegas tergantung tanpa
beban panjangnya 20cm. kemudian pada ujung pegas digntungkan beban yang
massanya 0,1 kg sehingga panjang pegas menjadi 25cm. Jika pegas kemudian
disimpangkan sejauh 5 cm dan g=10 m/s2, maka :
1. gaya F yang
bekerja pada beban adalah 1 N
2. konstanta
elastis pegas adalah 20 N/m
3. energi
potensial elastis pegas adalah 0,025 joule
4. panjang
pegas akhir menjadi 35 cm
Pernyataan yang benar adalah
Pembahasan soal no. 73
Perhatikan grafik berikut ini
Berikut keseluruhan link-link terkait dengan pembahasan soal Elastisitas, gravitasi, Benda Tegar, Impuls dan Momentum juga Fluida yang disertai dengan SNMPTN :
- ELASTISITAS
- Chapter 01
- Chapter 02
- Chapter 03
- Chapter 04
- Chapter 05
- Chapter 06
- Chapter 07
- Chapter 08
- Chapter 09
- Chapter 10
- Chapter 11
- Chapter 12
- Chapter 13
- Chapter 14
- Chapter 15 GRAVITASI
- Chapter 01
- Chapter 02
- Chapter 03
- Chapter 04 ELASTISITS dan GRAVITASI SNMPTN
- chapter 01
- chapter 02
- chapter 03
- chapter 04 BENDA TEGAR
- Chapter 01
- Chapter 02
- Chapter 03
- Chapter 04
- Chapter 05
- Chapter 06 IMPULS DAN MOMENTUM
- Chapter 01
- Chapter 02
- Chapter 03
- Chapter 04
- Chapter 05
- Chapter 06
- Chapter 07
- Chapter 08
- Chapter 09
- Chapter 10
- Chapter 11
- Chapter 12
- Chapter 13
- Chapter 14
- Chapter 15
- Chapter 16
- Chapter 17
- Chapter 18
- Chapter 19 SNMPTN
- chapter 01
- chapter 02
- chapter 03
- chapter 04
- chapter 05 FLUIDA STATIS
- Chapter 01
- Chapter 02
- Chapter 03
- Chapter 04
- Chapter 05
- Chapter 06
- Chapter 07 FLUIDA DINAMIS
- Chapter 01
- Chapter 02
- Chapter 03
- Chapter 04
- Chapter 05 SNMPTN
- chapter 01
- chapter 02
- chapter 03
- chapter 04
No comments:
Post a Comment